Apa saja pertanyaan yang sering diajukan customers?

Berikut beberapa pertanyaan yang sering di ajukan customers tentang project terbaru Alam sutera 2

  1. Siapa Developer Alam Sutera 2?  Alam Sutera 2 Di kembangkan oleh developer terkemuka dan terpercaya Alam Sutera Realty.
  2. Apa nama cluster alam sutera 2? Cluster alam sutera 2 bernama Sutera Rasuna
  3. Berapa luas kawasan Alam Sutera 2? Luas lahan mencapai 400ha, tahap 1 di buka lahan 100ha.
  4. Dimana lokasi Alam Sutera 2? Berlokasi di seberang tol alam sutera tepatnya berada di Jl. Rasuna Said kav.43 Kunciran Jaya Pinang Kota Tangerang.
  5. Apa saja yang ada di alam sutera 2? Untuk saat ini alam sutera 2 membuka cluster pertama Sutera Rasuna rumah 2 lantai dengan 5 tipe pilihan unit
  6. Berapa ukuran rumah di cluster sutera rasuna at alam sutera 2? Ukuran rumah mulai 4×11, 6×11,6×14,7×14 dan 8×14.
  7. Berapa harga rumah di alam sutera 2? Harganya mulai dari 900juta dan yang paling mahal 2,5M
  8. Promo apa yang di berikan saat ini? promo harda perdana.
  9. Apakah akan ada pengembangan akses menuju alam sutera 2? Untuk kedepannya akan di bangun flyover dan MRT.
  10. Bagaimana dengan infrastrukturnya? Infrastuktur kekinian dengan underground (bawah tanah) baik jaringan listrik, pipa air, Internet dll.
  11. Ada berapa type cara pembayaran unit di alam sutera 2 cluster sutera rasuna? Cash, Cicilan ke developer, KPR
  12. Berapa lama serah terima unit? serah terima di 24 bulan setelah akad bisa di percepat
Scroll to Top
Open chat
Hello
Can we help you?